Presiden Jokowi Hadiri Lustrum VIII Di Kampus UNS

KORANJURI.COM- Kunjungan Presiden Jokowi ke Solo pada tanggal 11 Maret 2016, tidak hanya merasakan kebahagian bersama seluruh keluarga, dengan hadirnya cucu lelaki di  tengah keluarga besarnya.

Selain melihat cucu kesayanganya, beberapa agenda sudah di siapkan oleh protokoler istana, diantaranya meresmikan waduk gondang di Kabupaten Karanganyar dan  membawakan kuliah umum di hadapan sidang senat dan rektorat Universtitas Sebelas Maret dalam rangka memperingati Lustrum ke VIII atau Dies Natalis yang ke 40 UNS Surakarta.

 

Please follow and like us:
0
Spread the love
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  
  •  

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

soloraya koranjuri

FREE
VIEW